PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS ASESMEN KOMPETENSI MINIMUM (AKM) PADA MATERI GEOMETRI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI NUMERASI
(1) Universitas Muhammadiyah Surakarta
(2) Universitas Muhammadiyah Surakarta
(*) Corresponding Author
Abstract
Permasalahan di SMP N 3 Purwodadi antara lain belum adanya LKPD yang berbasis Asesmen Kompetensi Minimum (AKM). Melihat permasalahan tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) pada materi geometri SMP yang memenuhi kriteria valid dan praktis untuk meningkatkan kemampuan literasi numerasi peserta didik. Penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE dengan lima tahapan, yaitu: tahap analisis, tahap desain, tahap pengembangan, tahap implementasi,dan tahap evaluasi. Subjek uji coba pada penelitian ini adalah peserta didik kelas VIII D SMP N 3 Purwodadi. Pengumpulan data menggunakan lembar validasi, angket respon peserta didik, dan angket respon guru. Hasil penelitian ini diperoleh dari penilaian kevalidan LKPD oleh dosen program studi pendidikan matematika dan guru matematika SMP N 3 Purwodadi memenuhi kriteria sangat valid dengan rata-rata 4,52; dan dengan skor rata-rata 4,55 didapatkan penilaian kepraktisan LKPD berdasarkan respon peserta didik dan respon guru yang memenuhi kriteria sangat praktis. Oleh karena itu, dapat dikatakan bahwa LKPD berbasis AKM valid dan praktis untuk diimplementasikan pada pembelajaran matematika.
Problems at SMP N 3 Purwodadi include the absence of LKPD based on Minimum Competency Assessment. Seeing these problems, this study aims to find out how the process of developing Student Worksheets based on Minimum Competency Assessment on junior high school geometry material that meets valid and practical criteria to improve students' numeracy literacy skills. This study uses the ADDIE development model which consists of five stages, namely: analysis, design, development, implementation, and evaluation. The test subjects in this study were students of class VIII D SMP N 3 Purwodadi. Collecting data using validation sheets, student response questionnaires, and teacher response questionnaires. The results of this study were obtained from the validity of the Student Worksheets by lecturers of the mathematics education study program and mathematics teachers at SMP N 3 Purwodadi meeting the very valid criteria with an average of 4.52; and with an average score of 4.55, the practicality assessment of the Student Worksheet was obtained based on student responses and teacher responses that met the very practical criteria. Therefore, it can be said that the Student Worksheet based on the Minimum Competency Assessment is valid and practical to be implemented in mathematics learning.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Andarwati, D., & Hernawati, K. (2013). Pengembangan Lembar Kegiatan Siswa (LKS) Berbasis Pendekatan Penemuan Terbimbing Berbantuan Geogebra Untuk Membelajarkan Topik Trigonometri pada Sisa Kelas X SMA. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika.
Asmaranti, W., Pratama, G. S., & Wisniarti. (2013). DESAIN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER. Prosiding Seminar Nasional Etnomatnesia, 639–646.
Cahyanovianty, A. D. (2021). Analisis Kemampan Numerasi Peserta Didik Kelas VIII dalam Menyelesaikan Soal Asesmen Kompetensi Minimum. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 05(02), 1439–1448. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i2.651
Fairuz, F. R., Fajriah, N., & Danaryanti, A. (2020). Pengembangan Lkpd Materi Pola Bilangan Berbasis Etnomatematika Sasirangan Di Kelas Viii Sekolah Menengah Pertama. EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(1), 29–38. https://doi.org/10.20527/edumat.v8i1.8343
Mendikbud. (2020). AKM dan Implikasinya pada Pembelajaran. Jakarta : Pusat Asesmen Dan Pembelajaran Badan Penelitian Dan Pengembangan Dan Perbukuan Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.
Norsanty, U. O., & Chairani, Z. (2016). Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Materi Lingkaran Berbasis Pembelajaran Guided Discovery Untuk Siswa SMP Kelas VIII. Math Didactic:Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 12–23. https://doi.org/10.33654/math.v2i1.23
Novita, N., Mellyzar, & Herizal. (2021). Asesmen Nasional (AN): Pengetahuan dan Persepsi Calon Guru. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan), 5(1), 172–179. https://doi.org/10.36312/jisip.v5i1.1568
Nur’rohim, E. W., & Somakim. (2022). PENGEMBANGAN LKPD MATERI OPERASI BENTUK ALJABAR BERBASIS FILSAFAT UNTUK MENGETAHUI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA. AKSIOMA : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 11(2), 1537–1547. https://doi.org/10.24127/ajpm.v11i2.4646
OECD. (2018). Pisa 2015 Result in Focus. OECD publishing.
Rohim, D. C., Rahmawati, S., & Ganestri, I. D. (2021). Konsep Asesmen Kompetensi Minimum Meningkatkan Kemampuan Literasi Numerasi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Varidika, 33(1), 54–62. https://doi.org/10.23917/varidika.v33i1.14993
Sari, B. K. (2017). Desain Pembelajaran Model ADDIE dan Impelentasinya dengan Teknik Jigsaw. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan : Tema “desain Pembelajaran Di Era ASEAN Economic Community (AEC) Untuk Pendidikan Indonesia Berkemajuan", 87–102. http://eprints.umsida.ac.id/432/
Siskawati, F. S., Chandra, F. E., & Irawati, T. N. (2021). Profil Kemampuan Literasi Numerasi Di Masa Pandemi Cov-19. KoPeN: Konferensi Pendidikan Nasional 3, 1(101), 253–261. http://ejurnal.mercubuana-yogya.ac.id/index.php/Prosiding_KoPeN/article/view/1673
Umbaryati. (2016). Pentingnya LKPD pada Pendekatan Scientific Pembelajaran Matematika. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 217–225. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/21473
Wandari, A., Kamid, & Maison. (2018). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) pada Materi Geometri berbasis Budaya Jambi untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa. Edumatika : Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 1(2), 47–55. https://doi.org/10.32939/ejrpm.v1i2.232
Widoyoko, E. P. (2012). Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Wildani, J., Triyana, I. W., & Mahmudah, W. (2020). Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Literasi Matematis Pada Materi Statistika. AKSIOMA : Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 11(1), 141–150. https://doi.org/10.26877/aks.v11i1.3779
DOI: http://dx.doi.org/10.24127/ajpm.v11i3.5780
Refbacks
- There are currently no refbacks.