KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DENGAN BUKU AJAR ELEKTRONIK INTERAKTIF (BAEI) BERBANTUAN GOOGLE SLIDE DAN QUIZIZZ

Utin Desy Susiaty(1*), Dwi Oktaviana(2), Ersa Yuni Arty(3),

(1) IKIP PGRI Pontianak
(2) IKIP PGRI Pontianak
(3) IKIP PGRI Pontianak
(*) Corresponding Author


Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemecahan masalah siswa dengan Buku Ajar Elektronik Interaktif (BAEI) berbantuan Google Slide dan Quizizz. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan rancangan one group pretest-posttest design. Sampel dalam penelitian ini adalah 30 siswa kelas VII SMP Negeri 10 Sungai Kakap dengan teknik cluster random sampling. Instrumen penelitian menggunakan soal tes kemampuan pemecahan masalah. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji t paired sample. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa memperoleh nilai pretest dan posttest untuk kemampuan pemecahan masalah dengan rata-rata 53,52 dan 72,77. Setelah diterapkan pembelajaran dengan Buku Ajar Elektronik Interaktif (BAEI) berbantuan Google Slide dan Quizizz pada kemampuan pemecahan masalah siswa mendapatkan nilai t = 7,396 dimana = 0,05 dengan t hitung > t tabel (7,396 > 1,699) maka H0 ditolak. Dengan demikian, pembelajaran dengan Buku Ajar Elektronik Interaktif (BAEI) berbantuan Google Slide dan Quizizz dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa.

Keywords


electronic textbooks; google slides; problem solving skill; quizizz

References


Amri, M. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Berbasis Geogebra Dengan Model Penemuan Terbimbing Pada Materi Bilangan Bulat. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 1, 792–795. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/20368/9694

Anori, S., & Putra, A. (2013). Pengaruh Penggunaan Buku Ajar Elektronik Dalam Model Pembelajaran Langsung Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Sman 1 Lubuk Alung. Pillar of Physics Education, 1(April), 104–111.

Fajri, N., & Usmeldi, U. (2020). Pengembangan Buku Elektronik Interaktif pada Mata Pelajaran Dasar Listrik dan Elektronika Untuk Siswa SMK. JTEV (Jurnal Teknik Elektro Dan Vokasional), 6(2), 369–374.

Ju, S. Y., & Adam, Z. (2018). Implementing Quizizz as Game Based Learning in the Arabic Classroom. European Journal of Social Science Education and Research, 5(1), 194–198.

Makki, B. (2012). The Impact of Integration of Instructional Systems Technology into Research and Educational Technology. Creative Education, 03(02), 275–280. https://doi.org/10.4236/ce.2012.32043

Nurmeidina, R., Lazwardi, A., & Nugroho, A. G. (2021). Pengembangan Modul Trigonometri untuk Mengembangkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(1), 15–27.

Oktaviana, D., & Susiaty, U. D. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Matematika Diskrit Dalam. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 4(3), 186–191.

Purnomo, Y. W., Salsabila, J. L., Nafisah, A., Rahmawati, R. D., & Mawaddah, F. (2021). Pembelajaran Matematika Secara Daring Membosankan Bagi Siswa Sekolah Dasar: Studi Self-Report Siswa. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(3), 1351–1359. https://doi.org/10.24127/ajpm.v10i3.3533

Rafianti, I., Setiani, Y., & Yandari, I. A. V. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Tutorial Dalam Pembelajaran Matematika Siswa Smp. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran Matematika, 11(2). https://doi.org/10.30870/jppm.v11i2.3759

Rusnilawati, & Gustiana, E. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Elektronik (Bae) Berbantuan Flipbook Berbasis Keterampilan Pemecahan Masalah Dengan Pendekatan Ctl Pada Pembelajaran Matematika Kelas V Sekolah Dasar. Profesi Pendidikan Dasar, 4(2), 190–201.

Surjono, H. D. (2010). Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam peningkatan kualitas pembelajaran. Seminar MGMP Terpadu SMP/MTs Kota Magelan.

Susantini, S., Chotimah, L., Nuraini, A., & Yaniawati, P. (2021). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SPLDV ( MASTERING MATH ) BERBASIS MOBILE LEARNING UNTUK MENINGKATKAN Magister Pendidikan Matematika , Universitas Pasundan Bandung , Indonesia Abstrak PENDAHULUAN Pendidikan matematika yang berkualitas dan bermakna merupakan salah. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(3), 1412–1421.

Susiaty, U. D., & Oktaviana, D. (2018). Desain Aplikasi Media Pembelajaran Untuk Membantu Pemahaman Siswa Tentang Konsep Geometri. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 3(1), 18–26. https://doi.org/10.30998/sap.v3i1.2731

Yaniawati, P., Al-Tammar, J., Osman, S. Z. M., Supianti, I. I., & Malik, A. S. (2021). Using of sigil software in math education: e-module development and effects on self-regulated learning skills. Journal for the Education of Gifted Young Scientists, 9(3), 251–268.

Yaniawati, P., Kariadinata, R., Sari, N. M., Pramiarsih, E. E., & Mariani, M. (2020). Integration of e-learning for mathematics on resource-based learning: Increasing mathematical creative thinking and self-confidence. International Journal of Emerging Technologies in Learning, 15(6), 60–78. https://doi.org/10.3991/ijet.v15i06.11915

Yuliana, F. ., Fatimah, S., & Barlian, I. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Digital Interaktif Dengan. JURNAL PROFIT: Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, 8(1), 36–46.

Zhao, F. (2019). Using quizizz to integrate fun multiplayer activity in the accounting classroom. International Journal of Higher Education, 8(1), 37–43. https://doi.org/10.5430/ijhe.v8n1p37




DOI: http://dx.doi.org/10.24127/ajpm.v10i4.4174

Refbacks

  • There are currently no refbacks.