ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA SMP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI ERA COVID-19
(1) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
(2) Universitas Muhammadiyah Surakarta
(*) Corresponding Author
Abstract
Dalam pembelajaran matematika di masa pandemi sebagian besar siswa mengalami kesulitan belajar yang mempengaruhi kondisi mental, terutama motivasi dalam diri siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan motivasi belajar siswa di Sekolah Menengah Pertama (SMP) dalam pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IX SMP Negeri I Grogol di Sukoharjo yang berjumlah 60 orang serta objeknya adalah motivasi belajar. Teknik pengumpulan data berupa angket. Teknik analisis data menggunakan persentase dan rata-rata skor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata dari enam indikator motivasi belajar adalah berkategori baik diantaranya tujuan orientasi intrinsik rata-rata sebesar 3,70, tujuan orientasi ekstrinsik rata-ratanya sebesar 3,32, nilai tugas rata-ratanya 3,77, kontrol kepercayaan untuk pembelajaran rata-ratanya 3,70, kepercayaan diri rata-ratanya 3,78, dan indikator tingkat kecemasan didapatkan rata-rata sebesar 3,99. Dari hasil enam indikator didapatkan rata-rata keseluruhan yaitu 3,71 yang berkategori baik, yang artinya siswa SMP Negeri 1 Grogol menunjukkan bahwa motivasi belajar dalam pembelajaran matematika di era covid-19 yang mengacu pada enam indikator yang sudah ditetapkan adalah baik.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Amirudin, A., Karochman, M. A., & Aliyah, A. (2021). Strategi Menghidupkan Motivasi Belajar Siswa Sekolah Dasar di Masa Pandemi Covid-19 Melalui Kelompok Belajar. Etos : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 37. https://doi.org/10.47453/etos.v3i1.347
Anggrayni, Y. (2011). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Siswa Dalam Mengikuti Pelajaran Pengawetan Di Smk Negeri 1 Pandak, Bantul, D.I. Yogyakarta (Studi Kasus Smk Negeri 1 Pandak Kelas X Teknologi Hasil Pertanian 1). Sereal Untuk, 51(1), 51.
Anita, I. W. (2014). Pengaruh Kecemasan Matematika (Mathematics Anxiety) Terhadap Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Smp. Infinity Journal, 3(1), 125. https://doi.org/10.22460/infinity.v3i1.43
Antakov, S. M. (2015). What is mathematics? Liberal Arts in Russia, 1(5), 358. https://doi.org/10.15643/libartrus-2015.5.4
Arianti. (2018). Peranan Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. DIDAKTIKA : Jurnal Kependidikan, 12(2), 117–134.
Cynthia, L. C., Martono, T., & Indriayu, M. (2015). Pengaruh Fasilitas Belajar dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas XI IIS di SMA Negeri 5 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Bisnis Dan Ekonomi, 01(02), 1–20. http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/ptn/article/view/7397/5169
Dewi, V. R., Syamsuri, S., & Khaerunnisa, E. (2019). Karakteristik Motivasi Ekstrinsik Dan Intrinsik Siswa Smp Dalam Belajar Matematika. TIRTAMATH: Jurnal Penelitian Dan Pengajaran Matematika, 1(2), 116. https://doi.org/10.48181/tirtamath.v1i2.7145
Fane, A., & Sugito, S. (2019). Pengaruh keterlibatan orang tua, perilaku guru, dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar matematika siswa. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 6(1), 53–61. https://doi.org/10.21831/jrpm.v6i1.15246
Fendiyanto. (2020). Analisis Motivasi Belajar Matematika Siswa Di Smp Negeri 3 Arjasa Sumenep. Program Studi Pendidikan Matematika, 61.
Lina Wahyuni; Meri Andani; Yunita Afrianti; Citra Andini. (2017). Analisis Motivasi Belajar Pada Siswa Kelas. Gravity, 3(1), 90–99.
Murtiyasa, B., & Al Karomah, I. I. (2020). The impact of learning strategy of problem solving and discovery towards learning outcomes reviewed from students learning motivation. Universal Journal of Educational Research, 8(9), 4105–4112. https://doi.org/10.13189/ujer.2020.080936
Nabilah, E., Azhar, E., Purwanto, S. E., & Nabilah, E. (2021). Kecemasan Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Modelling Matematika Pada Praktek Kelas Virtual. 1(1).
Nurfajriyanti, I., & Pradipta, T. R. (2021). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Ditinjau dari Kepercayaan Diri Siswa. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2594–2603. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.797
Oktawirawan, D. H. (2020). Faktor Pemicu Kecemasan Siswa dalam Melakukan Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 20(2), 541. https://doi.org/10.33087/jiubj.v20i2.932
Putrawangsa, S., & Hasanah, U. (2018). Integrasi Teknologi Digital Dalam Pembelajaran Di Era Industri 4.0. Jurnal Tatsqif, 16(1), 42–54. https://doi.org/10.20414/jtq.v16i1.203
Saufi, M. (2013). kecemasan siswa dalam pembelajaran matematika. November, 978–979.
Sepita, S. F., & Suryanti, S. (2020). Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Kognitif Mahasiswa Pada Mata Kuliah Limnologi. Journal of Research and Education Chemistry, 2(2), 102. https://doi.org/10.25299/jrec.2020.vol2(2).5826
Surakarta, U. M. (2021). Jurnal Sosial dan Teknologi ( SOSTECH ) Penggunaan Aplikasi Whatsapp untuk Pembelajaran. 1(8), 830–839.
Wahyuningsih, P. (2011). Faktor-faktor yang menyebabkan rendahnya motivasi belajar siswa dalam mata pelajaran sosiologi kelas XI Madrasah Aliyah Al-Iman Kota Magelang.
DOI: http://dx.doi.org/10.24127/ajpm.v10i3.3711
Refbacks
- There are currently no refbacks.