PENGEMBANGAN MODUL GEOMETRI ANALITIK BIDANG DAN RUANG MATERI KONIKOIDA BERDASARKAN TEORI VAN HIELE

Sulhijrah Mustabil(1*), Nursalam Nursalam(2), A. Sriyanti(3), Suharti Suharti(4), Fitriani Nur(5),

(1) UIN Alauddin Makassar
(2) UIN Alauddin Makassar
(3) UIN Alauddin Makassar
(4) UIN Alauddin Makassar
(5) UIN Alauddin Makassar
(*) Corresponding Author


Abstract


Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan maksud mengembangkan modul geometri analitik bidang dan ruang materi konikoida berdasarkan Teori Van Hiele yang valid, praktis, dan efektif. Penelitian ini menggunakan model pengembangan Plomp yang terdiri atas empat fase, yaitu: fase investigasi awal, fase desain, fase realisasi, dan fase tes, evaluasi, dan revisi. Instrumen yang digunakan adalah lembar validasi, lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran, angket respon mahasiswa, angket respon dosen, lembar observasi aktivitas mahasiswa, lembar observasi kemampuan dosen mengelola pembelajaran, dan tes pemahaman konsep. Hasil penelitian menunjukkan modul yang dihasilkan valid, praktis dan efektif, dengan rata-rata kevalidan untuk bahan ajar dan semua instrumen penelitian adalah 4,5. Praktis, dengan rata-rata lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran 1,56, rata-rata persentase angket respon mahasiswa 82,68 dengan kategori positif dan rata-rata persentase angket respon dosen adalah 86,94. Efektif, rata-rata persentase aktivitas mahasiswa adalah 80,125, rata-rata persentase kemampuan dosen mengelola pembelajaran adalah 4,00, dan persentase ketuntasan belajar mahasiswa adalah 75%.

 

Abstract

This research form development that refers to development geometrical module analytics field and matter conicoid materials based on Van Hiele Theories which is valid, practical and effective. This research used development of Plomp models that consists of four phases : Investigation phase, design phase, realization phase, and test phase, evaluation and revision. Instrument that used are paper of validation, paper of observation characteristic of learning, questionnaire response of students, questionnaire response of lecture, observation papers activity of students, observation papers the ability of lecture to manage the subject and comprehension test of the concept, result of research show module that valid. Practically and effective. Dengan rata-rata  the validation to substance of teaching and all the instrument of research is 4,5 practically. With range observation of papers the characteristic of learning 1,56, range of questionnaire presentation of students response 82,68 for the positive of category and range questionnaire presentation of lecture response is 86,94. Effective, range presentation activity of students is 80,125, range the ability the presentation of lecture to manage the subject is 4,00, and completeness presentation student learning is 75%.

 

 

 


Keywords


Konikoida; modul; pengembangan; teori van hiele

References


Amri, S., & Ahmadi, L. K. (2010). Konstruksi Pengembangan Pembelajaran (cet.1). PT. Prestasi Pustakarya.

Anisya, R. K. (2016). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Masalah pada Materi Geometri Berdasarkan Lever Berpikir Geometri Van Hiele. UIN Raden Intan Lampung.

Anwar, I. (2010). Pengembangan Bahan Ajar Kuliah Online. Direktori UPI.

Argaswari, D. P. A. . (2018). Development of module of learning Geometry Based On Van Hiele Theory. Daya Matematis, 2, 276–285.

Arsyad, N. (2016). Model Pembelajaran Menumbuh kembangkan Kemampuan Metakognitif. Pustaka Refleksi.

Fitriyani, H., Widodo, S. A., & Aan Hendranto. (2018). Students’ Geometric Thinking Based On Van Hiele’s Theory. Invinity: Journal of Mathematic Education, 7(1), 55–60.

Halim, F. A. (2017). Efektivitas Pembelajaran yang menggunakan teori van hiele ditinjau dari minat dan hasil belajar siswa pada materi segitiga di kelas VII B SMP BOPKRI 1 Yogyakarta Tahun Ajaran 2016/2017. Universitas Sanat Dharma.

Khaerani. (2010). Efektifitas Penerapan Teori Van Hiele pada Peningkatan Hasil Belajar Matematika Pokok Bahasan Geometri Siswa Kelas VII SMP Negeri 13 Makassar. UIN Alauddin Makassae.

Kho, R. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Geometri Tiga Dimensi berdasarkan Lima Fase Model van Hiele untuk Menumbuhkembangkan Penalaran Visuospasial. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan), 4(2), 101–105. https://doi.org/10.36312/jisip.v4i2.1073

Machromah, I. U. (2018). Implementing Van Hiele Theory on Circle Module. ICRIEMS Proceedings.

Maula, I. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Geometri Van Hiele. Inspiramatika, 4(1), 39–46.

Muhassanah, N. (2014). Analisis Keterampilan Geometri Siswa dalam Memecahkan Masalah Geometri berdasarkan Tingkat Berpikir Van Hiele. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 2(1), 54–57.

Musdi, E., & Gusnita, N. (2018). Development of Mathematical Learning Devices Using Van Hiele Theory in Geometry of The Students In Grade VIII Secondary High School. Advances in Social Science, Education and Humanities Research (ASSEHR), 285(2), 54–57.

Pitadjeng. (2015). Pembelajaran Matematika yang Menyenangkan. Graha Ilmu.

Plomp, T. (1997). Educational Design: Introduction. From Tjeerd Plomp (eds). Educational & Training System Design: Introduction. Lemma.

Prastowo, A. (2012). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Diva Press.

Ramlan, A. M. (2016). The Effect Of Van Hiele Learning Model Toward Geometric Reasoning Ability Based On Self-Efficacy Of Senior High School Students. Journal Of Mathematics Education, 1(2), 63–72.

Rochmad. (2012). Desain Model Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika. Jurnal Kreano, 3(1), 59–72.

Sudihartinih, E., & Mulyana, E. (2014). Perkuliahan Geomprasetri Transformasi Dengan Pendekatan Kontruktivisme Untuk Meningkatkan Level Berpikir Geometri Van Hiele. Jurnal Pendidikan Matematika Sigma Didaktika, 3(1), 12–16.

Suryadi, D. H. . (2001). Teori dan Soal: Ilmu Ukur Analitik Ruang. FAkultas MIPA Universitas Indonesia.

Suyono, & Haryono. (2014). Belajar dan Pembelajaran (IV). PT. Remaja Rosda Karya.

Watan, S., & Sugiman. (2018). The Van Hiele Theory and Realistic Mathematics Education: As Teachers’ Instruction for Teaching Geometry. AIP Conference Proceedings.

Yudianto, E. (2017). The Identification of Van Hiele Level Students On the Topic ofSpace Analytic Geometry. International Conference on Mathematics.




DOI: http://dx.doi.org/10.24127/ajpm.v10i2.3438

Refbacks

  • There are currently no refbacks.